ASMARAKU TIPS | Cara Pakai Lubricant untuk Pemula

PASANGAN pengantin baru biasanya disibukkan dengan mengeksplorasi tubuh dan titik sensitif serta kenikmatan satu sama lain. Wajar, mencapai puncak kenikmatan bersama orang yang dicintai memang menambah kepuasan seksual. Untuk memperlancar sesi mesra berdua, lubricant atau pelumas buatan tak jarang menjadi andalan para pasutri. Fungsinya yang menambah ekstra lubrikasi pada organ intim vagina dan penis memang membuat hubungan intim lebih nyaman.

Namun, seperti halnya produk pasutri lainnya, penting untuk mengetahui cara pakai lubricant yang benar, terutama bagi para pemula. Hal penting yang pertama adalah dengan mengecek tanggal kedaluwarsa pada kemasan. Pastikan produk lubricant yang dipakai belum lewat dari masa kedaluwarsa yang tertera. 

Selain itu, penting juga untuk memilih jenis lubricant yang sesuai dengan kebutuhan Anda, lho. Perlu diketahui, lubricant memiliki beberapa jenis, yaitu water-based lubricant yang berbahan dasar air, silicone-based lubricant yang berbahan dasar silicone, dan oil-based lubricant yang berbahan dasar minyak.

Lalu, bagaimana menentukan jenis yang tepat dan apa lagi langkah pakai lubricant yang tepat? Simak videonya berikut ini, ya!

Kembali ke blog

Tulis komentar

Ingat, komentar perlu disetujui sebelum dipublikasikan.

Produk Rekomendasi

Tutup

Artikel terkait